Have a
Partnership
How to get started
Pengen Bisnis Makanan Tapi Takut Ribet?
Seiring dengan semakin pesatnya perkembangan industri kuliner yang dinamis, kami menyadari bahwa bagi pemula, keterbatasan pengalaman dan keterampilan dapat menjadi hambatan signifikan. Tantangan ini diperkuat oleh kenyataan bahwa pengetahuan yang memadai dalam industri kuliner menjadi kunci keberhasilan dalam berbisnis.
Paket Kemitraan Lasagnal
Paket kemitraan yang didapatkan:
- 160 porsi Lasagna
- 50 pax Packaging
- 1 Unit Oven
- 1 Set Gas, Selang, Regulator
- 1 Unit Printer Bill
- 2 Set Banner Toko
- 1 Unit Freezer
- 1 Set Kotak Penyimpanan Produk


a little about us
We’re passionate about our food
Solusi cepat ibu-ibu penuh aktivitas
A little about us
Origins
Lasagnal berdiri pada tahun 2020, saat pandemi berada di puncaknya. Pandemi Covid-19 membuat pengiriman kebab ke sekolah-sekolah terpaksa harus terhenti karena semua sekolah diliburkan. Disamping itu, Lasagnal lahir karena kami melihat generasi kita tumbuh dengan mengkonsumi makanan tradisional pun makanan luar negeri.
Story
Mimpi kami adalah bisa berkontribusi dalam pembangunan ekonomi Indonesia, serta memajukan pendidikan warga Indaramayu terutama Desa Babadan Tenajar Lor.
Kami ingin memperkenalkan Lasagnal kepada masyarakat Indonesia produk yang berkualitas tinggi, rasa yang sudah disesuaikan dengan lidah orang Indonesia, dan harga yang terjangkau. Oleh karena itu, kami ingin menjadi brand lokal yang menjadi market leader makanan Italia di Indonesia.